© Tiktok.com/@edidingmadiding
Impian sederhana yang dimiliki setiap mahasiwa adalah menghadiri acara wisuda. Sebab, hal ini merupakan tanda bahwa ia telah menyelesaikan segala perkuliahan dan melanjutkan sesi hidup selanjutnya. Di samping itu, orang-orang terdekatnya terutama keluarga bakal turut bangga.
Namun karena sekarang ini sedang berada di tengah pandemi corona, banyak universitas yang akhirnya memutuskan untuk melaksanakan wisuda secara online. Namun tetap saja, bukankah segalanya harus persiapkan dengan baik untuk mahasiswa yang bakal wisuda?
Tapi berbeda dengan mahasiwa yang satu ini. Baru-baru, pria ini viral di berbagai media sosial, yang berawal dari TikTok. Gimana nggak viral, pria tersebut kesiangan buat wisuda online!
© Diadona
Nggak cuma itu, pria tersebut nggak mandi, dan nggak pakai celana panjang. Pakai celana pendek doang, guys! Ya ampun..
© Diadona
Karena ngantuk nggak ketulungan, pria tersebut akhirnya memakai kacamata hitam biar nggak keliatan. Dan acara pun berlanjut ke proses terakhir. Karena dirasa masih lama, pria tersebut tidur lagi sambil nunggu giliran dipanggil!
© Diadona
Aduh, ada-ada aja nih. Kalian punya cerita unik di wisuda onlien kali ini nggak? Bagi-bagi dong~
Pengantin Oleng, Begini Momen Lucu saat Hanggini Ketiduran Setelah Akad
Bakal Dinikahi Tiko Aryawardhana, BCL Hapus Nama Sinclair dari Akun Instagramnya
Sinopsis 'Jatuh Cinta Seperti di Film-Film', Film yang Hype Banget di Media Sosial
Disebut Lebih Cocok Style India daripada Korea, Ini 8 Potret Ayu Ting Ting Pakai Baju Saree