© Instagram.com/@ramabakar
Tasya Kamila dan Randi Bachtiar memang memiliki keluarga yang harmonis. Tidak sedikit netizen yang menyebut keluarga satu ini sebagai family goals.
Namun, datang kabar kurang menyenangkan dari keduanya. Dikabarkan bahwa mertua Tasya Kamila alias kedua orang tua Randi Bachtiar telah lama pisah rumah.
Hal ini dungkapkan secara langsung oleh Andi W. Bachtiar, ayah Randi Bachtiar, kepada publik. Hal ini Andi kabarkan sendiri di akun Instagram miliknya.
Postingan Andi W. Bachtiar © instagram.com/@andiwb2000
" Mohon maaf dg berita kurang baik ini. Alhamdulillah. Tugas membesarkan, mengasuh sampai menikahkan kedua anak sudah selesai. Anak2 sudah mandiri. Waktu di dunia hanya sebentar. Terus beramal soleh tuk bekal di akhirat," tulis Andi dalam caption tersebut.
Baik Tasya Kamila dan Randi Bachtiar belum buka suara terkait masalah kedua orang tua mereka tersebut. Tidak lama setelah kabar ini terungkap, Tasya Kamila membagikan kegiatannya bersama Rahmah Bakar, ibunda Randi Bachtiar, yang tengah asyik bermain bersama anak-anaknya.
Stories Tasya Kamila © instagram.com/@tasyakamila
Terlihat raut wajah bahagia dari Rahmah Bakar yang asyik bermain dengan cucu-cucunya. Selain bermain bersama, Tasya Kamila juga mengajak Rahmah Bakar dan anak-anaknya makan di restoran.
Stories Tasya Kamila © instagram.com/@tasyakamila
Andi W. Bachtiar dan Rahmah Bakar selalu terlihat bermain bersama dengan cucu-cucunya. Maka dari itu, netizen dibuat kaget ketika kabar perceraian ini mencuat.
Stories Tasya Kamila © instagram.com/@tasyakamila
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif
Bukan Sekadar Main-Main, Ini Panduan Santai Mengenal Fase Motorik Anak dan Cara Melatihnya

Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif

Sah! Brisia Jodie dan Jonathan Alden Mengikat Janji di Katedral

Resmi Jadi Ibu, Vior Melahirkan Putri Pertama dengan Nama Cantik, Wajah Baby V Bikin Penasaran

Akhirnya Sah! Dara Arafah dan Rehan Mubarak Resmi Menikah di Tanah Suci

Amanda Manopo Umumkan Hamil Anak Pertama, Sara Wijayanto Siap Jadi 'Buyang'