© Kapanlagi.com/Agus Apriyanto
Roy Marten merupakan salah satu aktor kawakan di Indonesia. Kemampuan aktingnya pun sudah tidak diragukan lagi kualitasnya.
Selain kemampuan aktingnya yang ciamik, Roy Marten juga memiliki paras yang tampan. Tidak heran jika anak-anaknya kini memiliki wajah yang tampan dan cantik.
Roy Marten muda ternyata terkenal memiliki banyak pacar lho.
Hal ini terungkap dalam channel Youtube marten and Friends. dalam video tersebut, Gading, Roy, dan Gibran Marten lagi serua-seruang bermain permainan Truth or Drink.
Video Youtube Marten and Friends © youtube.com/Marten and Friends
Dalam video tesebut, gading Marten bertanya kepada sang ayah pengalaman Roy Marten waktu masih muda. Gading bertanya kepada sang ayah kisah cinta seorang Roy Marten.
" Dulu, pernah gak dalam satu waktu macarin lebih dari dua cewek sekaligus?" tanya Gading kepada ayahnya tersebut.
Sambil tersenyum-senyum, Roy Marten pun menjawab singkat pertanyaan tersebut.
" Pernah," jawab singkat Roy Marten.
" Ya empat. Tapi dulu, itu dulu waktu masih muda," lanjut Roy Marten.
Ternyata, naluri charming dari seorang Roy Marten menulkar lho ke anak-anaknya. Salah satunya yang paling dikenal publik adalah Gading Marten.
Gading setelah berpisah dengan Gisel, diisukan dekat dengan beberapa wanita. Kini, Gading Marten digosipkan sedang dekat dengabn seorang wanita bernama Karen Nijsen.
Kalau kalian, pernah pacaran dengan berapa orang dalam satu waktu.

Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship