Sejak menikah dan memiliki anak, Momo Geisha memang mengurangi aktivitasnya di dunia hiburan Tanah Air. Bahkan sempat beredar kabar jika ia dikeluarkan dari grup band yang telah membesarkan namanya.
Sekian lamanya tak memperdengarkan suara, kabarnya Momo akan segera comeback dalam waktu dekat. Momo pun menjalani beragam pemotretan dan memberi kode soal dirinya yang akan kembali berkarya.
Penasaran seperti apa potretnya, simak selengkapnya ya!
 
    Momo Geisha belakangan ini dikabarkan akan kembali bernyanyi
Hak Cipta © instagram.com/therealmomogeisha
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship