© Instagram.com/@rafaelstruick/@vonnyfelicia
Rabu (24/1/2023) malam kemarin, timnas Indonesia bertanding dengan Jepang di Piala Asia 2024. Sayangnya, timnas Indonesia kalah dari Jepang dengan skor 3-1 untuk kemenangan tim Samurai Biru.
Meski kalah, para pemain timnas tetap mendapatkan hormat setinggi-tingginya dari masyarakat Indonesia. Namun, ada satu pemain timnas Indonesia yang kini sedang jadi bahan pembicaraan banyak orang di media sosial.
Pemain tersebut yaitu Rafael Struick. Struick kedapatan fokus mantengin video-video TikTok dari Vonzy.
Video Rafael Struick mantengin akun TikTok Vonzy tersebut viral di media sosial TikTok.
Dalam video tersebut, terlihat rombongan pemain timnas sedang berada dalam satu bus. Salah satu pemain naturalisasi, Rafael Struick, terlihat scroll-scroll TikTok.
Namun, terlihat juga jika Struick lagi fokus nontonin video dari brand ambassador ONIC, Vonny Felicia atau yang akrab disapa dengan Vonzy. Tentu saja hal ini mencuri perhatian netizen.
Banyak netizen yang berharap Struick memiliki hubungan khusus dengan Vonzy.
" Seneng banget Rafael tau Vonzy😭 soal nya menurut ku Vonzy itu cantik banget banget🥰" ucap salah satu netizen.
" Cocok sih Rafael sm vonzy kalo emang bener sih," tulis salah satu netizen di kolom komentar postingan tersebut.
" Vonzy emng cakep banget woi😭" ucap netizen lainnya.
Banyak netizen yang yakin jika sosok perempuan yang ditonton adalah Vonzy. Namun, tidak diketahui ada hubungan apa antara Rafael Struick dan Vonzy.
Rafael Struick kini tengah menjadi tumpuan timnas Indonesia arahan Shin Tae Yong. Struick menjadi salah satu penyerang andalan timnas Indonesia di era Shin Tae Yong.
Vonny Felicia © instagram.com/@vonnyfelicia
Menurut Diazens, Rafael Struick dan Vonzy cocok gak nih?
Rahasia Pinggang Ramping Lewat Workout Ringan yang Gampang Diikuti
Raisa Menang AMI 2025 Setelah 13 Tahun, Pidatonya Bikin Nangis Satu Studio
FamFest 2025: Festival Keluarga Penuh Inspirasi Kolaborasi Ibu2Canggih dan Lightbeam
Jade Henderson Pecahkan Rekor Dunia Pull Up dalam Satu Jam
Duel Mahalini dan Raisa Warnai Deretan Nominasi Indonesian Music Awards 2025

Dari KAIST ke COC dan Variety Show Korea, Xaviera Putri Kini Boyong Penghargaan The Alpha Under 40

Akhirnya Balik! NewJeans Kumpul Lagi di ADOR Setelah Konflik dengan HYBE di 2024–2025

Pertama Kali dalam Sejarah, Shenina Cinnamon Terpilih Menjadi Viva Cosmetics Brand Ambassador!

Gokil! Jang Wonyoung IVE Beli Vila Fantastis di Hannam dong, Dibayar Tunai
