Aktris sekaligus model kebangsaan Indonesia, Indah Kalalo diketahui menikah dengan pria Australia bernama Ibrahim Justin Werner. Menikah tahun 2011 silam, keduanya dikaruniai 3 anak.
Anak sulung Indah yang bernama Ayanna Rose Werner mulai mencuri perhatian netizen. Pasalnya, bocah berusia 10 tahun ini terlihat memiliki paras yang bule abis dengan warna kulit gelap eksotis.
Ayanna Rose juga kerap menunjukkan pose-pose bak model profesional, membuat netizen menduga darah seni dan modeling benar-benar menurun dari sang ibu. Penasaran seperti apa potretnya, simak selengkapnya ya!
Menurun dari kedua orang tuanya, Ayanna Rose memiliki warna kulit yang gelap dan eksotis
Hak Cipta © instagram.com/indahkalalo
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship