Siapa nih yang belum punya tujuan liburan di akhir tahun nanti? Daripada bingung cari tempat wisata, langsung saja berkelana ke Negeri Selangor bareng keluarga, sahabat, ataupun pasangan.
Negeri Selangor merupakan destinasi tumpuan di Malaysia, tepatnya terletak di Semenanjung Malaysia. Tempat ini memiliki beragam destinasi yang menarik, mulai dari sejarah, keunikan budaya, warisan hingga elemen gastronominya.
Nah, jika kamu tertarik untuk berkunjung ke Negeri Selangor, berikut akan kami tunjukan beberapa tempat menarik untuk menambah pengetahuan yang tak boleh dilewatkan begitu saja.
Seperti yang telah disinggung di atas, bahwa Selangor merupakan negeri yang terbentuk dari perpaduan budaya sejarah, dan warisan dari berbagai suku bangsa dengan latar belakang budaya yang beragam. Sehingga, rasanya kurang afdol jika kamu tak berkunjung ke Royal Klang Heritage Walk Tour serta Program Kajang Heritage Walk Tour yang membawa kamu ke situs ikonik yang bersejarah di kota Klang dan Kajang dengan berjalan kaki.
Hak Cipta © selangor.travel
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship