Kanal Youtube milik Baim Wong dan Paula memang sudah sangat sukses. Nggak terhitung jumlah keuntungan yang diperoleh oleh Baim dan Paula hanya dari media tersebut.
Kesuksesan Baim dan Paula tentu nggak akan sempurna jika nggak ada usaha keras dari para pegawainya yang membantu mereka membuat konten. Baim dan Paula ternyata memiliki bangunan kantor sendiri sebagai tempat kerja para pegawainya.
Baim pun menunjukkan bentuk dan sudut-sudut tempat di kantornya dalam video yang diunggah oleh channel Youtube TRANS TV Official. Berikut beberapa potret kantor Baim Wong dan Paula yang nyaman banget.

Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship