Freepik.com/jcomp
Keju merupakan makanan yang dihasilkan dengan memisahkan zat-zat padat dalam susu melalui proses pengentalan atau koagulasi. Ternyata cara membuat keju cukup mudah! kamu juga dapat membuatnya sendiri di rumah, Hanya saja, kamu perlu menyiapkan beberapa bahan untuk mendukung proses pembuatannya.
Jika kamu tertarik membuat keju sendiri di rumah, Diadona telah siapkan beberapa cara membuat keju yang dapat kamu coba! Yuk simak dengan baik artikel berikut ini.
Cara Membuat Keju Mozarella © lazada.co.id
Cara membuat keju mozarella ini bersumber langsung dari website resmi prochiz.com , jadi jika kamu membuat keju mozarella menggunakan langkah-langkah di bawah ini, maka dijamin berhasil.
Siapkan bahan-bahan berikut ini :
Cara membuat:
Cara Membuat Keju dari Susu © kuyahejo.com
Keju yang tidak kalah diminati banyak orang adalah keju biasa yang terbuat dari susu sapi. Ternyata kamu juga dapat membuat keju sendiri di rumah dengan cukup menggunakan 3 bahan saja. Berikut ini adalah beberapa langkah yang dapat kamu coba untuk membuat keju dari susu di rumah.
Siapkan bahan-bahan berikut :
Cara membuat:
Cara Membuat Keju Cair © selarasa.com
Selain dimakan langsung, keju juga dapat kamu nikmati dengan cara menjadikannya sebagai saus makanan / masakan. Contohnya seperti keju cair saus richeese, saus keju di makanan seperti kentang, burger, dan sebagainya. Jika kamu tertarik untuk membuat keju cair / saus keju, langkah-langkah berikut ini dapat kamu coba untuk membuat keju cair sendiri di rumah.
Siapkan bahan-bahan berikut :
Cara membuat:
Gimana, gampang bukan bikin keju sendiri? Nah itu dia 3 cara membuat keju yang bisa kamu ikuti dan coba ya, Diazen!
Penulis : Ericha Deyna Arifin
5 Pasangan Zodiak yang Paling Nyambung, Seolah Punya Bahasa Sendiri
7 Trik Styling Rambut Biar Bentuk Wajah Kelihatan Lebih Proporsional
Janice Tjen Sabet Gelar WTA 125 Pertama dan Tembus 80 Besar Dunia
Kisah Raeni, Anak Tukang Becak yang Kini Bergelar Doktor di Inggris
Kisah Aishah Prastowo, Doktor Oxford yang Pilih Jadi Guru di Sleman

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship

Kylie Jenner Debut Jadi Penyanyi, Rilis Lagu “Fourth Strike” Bareng Terror Jr

Bella Hadid Kembali ke Runway Setelah Pulih dari Lyme Disease

Setelah Vakum dan Jadi Ibu, Mahalini Siap Kembali dengan Album “Koma”

Amanda Manopo Resmi Menikah dengan Kenny Austin, Momen Haru Kursi Kosong untuk Sang Ibu Jadi Sorotan