Potret Bocah Gelandangan Duduk Baca Alquran, Netizen Jadi Tersentuh

Reporter : M. A. Adam Ramadhan
Selasa, 3 November 2020 17:27
Potret Bocah Gelandangan Duduk Baca Alquran, Netizen Jadi Tersentuh
Merinding...

Indonesia merupakan negara dengan penduduk umat islam yang begitu banyaknya. Sejatinya, apapun kondisinya, seorang muslim harusnya tetap taat dan menjalani segala amal-amal ibadah. Salah satunya adalah membaca kitab suci alquran.

 

1 dari 3 halaman

Di sosial media, viral seorang gelandang yang sedang duduk bersandar di pinggir jalan, dan membaca kitab suci Alquran. Potret itu dibagikan oleh Ustad Das'ad latif di akun IG-nya.

      View this post on Instagram    

adik ini tdk populer di bumi, tapi dicintai oleh apa yg ada dilangit.

A post shared by Das’ad Latif (@dasadlatif1212) on

"Adik ini tdk populer di bumi, tapi dicintai oleh apa yg ada dilangit," tulisnya.

2 dari 3 halaman

Netizen Tersentuh

Melihat postingan ini, banyak netizen yang merasa tersentuh sekaligus malu. Masih banyak di antara mereka yang jarang membaca Alquran, kalah dengan adik kecil tesebut.

" Ya Allah... Melihat ini, rasa malu di hati ini.. Ya Allah karuniakan kepada untuk senantiasa mbaca kalam-Mu yg mulia anaa allaili wa athrofan nahar," tulis @a.fadli79.

" Mauka anakku cinta Alquran seperti ini uztad," tulis @srbahrun.

" Subhanallah," tulis @cakra_norton.

Beri Komentar