Agama merupakan hal yang sensitif untuk diperbincangkan, terlebih di kalangan selebriti yang banyak diekspos publik. Oleh karena itu banyak dari mereka yang menyimpan rapat-rapat dan menganggap itu sebagai hal yang privasi, tapi ada juga beberapa artis yang secara sengaja maupun tidak sengaja memberitahukan agama yang mereka anut.
Dari pindah agama sampai belum menutup aurat, beberapa selebriti cantik ini didoakan untuk segera mendapatkan hidayah. Bagaimana ya reaksi mereka? Langsung aja yuk simak!
Seperti yang kita ketahui, Shandy Aulia memiliki keyakinan yang beda dari ayah dan kakak-kakaknya. Sang ayah pun sebenarnya berharap anaknya yang satu ini bisa masuk Islam, namun Shandy Aulia hanya bisa meminta maaf. "Papa maafin aku mungkin banyak hal yang papa harapkan yang aku tidak bisa berikan dan tidak sesuai dengan ekspektasi papa. Saya tidak bisa memilih dari keluarga mana saya dilahirkan. Tapi satu hal yang pasti dan saya percaya Tuhan menempatkan saya pada keluarga ini pasti ada maksud dan saya percaya tujuan kehidupan saya begitu juga dengan tujuan kehidupan papa, itu untuk tetap sama-sama kita tetap saling bersama," ungkap Shandy Aulia.
Hak Cipta © instagram @shandyaulia
Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween


Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia