Putri Titian dikenal sebagai aktris dan pesinetron kenamaan Tanah Air. Saat ini, usianya sudah menginjak 30 tahun.
Putri Titian vakum dari dunia hiburan sejak menikah tahun 2016 silam. Apalagi saat memiliki anak, Putri Titian tampak lebih fokus mengurus keluarga kecilnya.
Menariknya, Putri Titian terlihat masih imut seperti dulu. Banyak netizen yang sering salah kaprah dan menilai jika Putri dan anak-anaknya mirip kakak beradik.
Lantas, seperti apa potret Putri Titian saat momong dua anaknya? Yuk, simak selengkapnya!
Putri masih imut di usianya yang sudah 30 tahun. Nggak heran deh kalau sering disebut mirip adik kakak pas barengan dengan sang buah hati
Hak Cipta © instagram.com/putrititianDita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026
Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia
Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia
Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris
Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship