Petualangan Sherina 2 sudah memasuki tahap produksi. Setelah dua tahun tertunda akibat pandemi Covid-19, kini kita akan segera melihat petualangan terbaru dari Sherina dan Sadam.
Dulu imut-imut, kini Sherina dan Sadam akan dipertemukan kembali di usia dewasa setelah lama tak bertemu.
Seperti diketahui, baik Sherina Munaf dan Derby Romero, keduanya sudah memiliki pasangan masing-masing. Bahkan, Derby kini sudah menjadi seorang ayah. Seperti apa potret terbaru dari Derby Romero?
Mengenal Tren Bayi Karnivora, Perlukah Moms Ikut Coba?
Hair Ampoule vs Hair Oil, Mana yang Lebih Worth It untuk Rambutmu?
Rahasia Diet Ala Jisoo BLACKPINK yang Simpel, Sehat, dan Nggak Menyiksa
7 Pasangan Zodiak yang Selalu Punya Chemistry Natural dan Gampang Nyambung Sejak Pertemuan Pertama
Momen Manis Taylor Swift Dampingi Selena Gomez di Hari Pernikahan