Berbagai sinetron masa kini tak lepas dari hadirnya cerita tentang pernikahan. Pernikahan menjadi salah satu cerita yang paling diminati oleh netizen, apalagi jika sinetron tersebut dibintangi oleh pasangan aktris dan aktor kesayangan mereka.
Tak jarang jika sinetron yang mengangkat cerita pernikahan berhasil mengundang rasa emosional dari netizen hingga bikin baper. Selain karena memiliki alur cerita yang menarik, ada juga dekorasi, make up dan busana yang dipakai untuk mendukung cerita di sinetron tersebut dihadirkan dengan totalitas.
Antonio Blanco dan Djihan Ranti resmi memulai kehidupan baru sebagai pasutri di sinetron Dia yang Kau Pilih. Meski pernikahannya cukup sederhana, hadirnya rasa hangat menyelimuti pasangan tersebut bersama dengan keluarga.
Hak Cipta © instagram.com/jihanrnt1Zakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!