Vebby Palwinta dan Razi Bawazier sedang bahagia-bahagianya jadi orang tua baru. Kini di tengah-tengah mereka, sudah ada baby Ali yang menambah kebahagiaan.
Baru-baru ini, Vebby dan Razi melakukan pemotretan untuk sang buah hati. Newborn photoshoot ini mengusung 4 konsep unik yang mewakili kepribadian baby Ali.
Penasaran seperti apa hasilnya? Simak selengkapnya ya..
Ada beberapa konsep yang dilakukan dalam pemotretan tersebut, salah satunya yakni bertema Arab. Konsep ini merupakan request dari Razi, mengingat dirinya masih memiliki keturunan Arab
Hak Cipta © instagram.com/wdphotoworks2020
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship