Dari pernikahan Bunga Citra Lestari dengan Ashraf Sinclair, mereka dikaruniai seorang anak bernama Noah Aidan Sinclair. Kehidupan rumah tangga keduanya pun harmonis dan jauh dari isu miring. Sayangnya, pernikahan BCL dan Ashraf berakhir usai sang suami meninggal dunia pada Februari 2020.
Kini BCL pun berjuang sebagai single parent untuk membesarkan anak semata wayangnya yang mulai beranjak remaja. Baru-baru ini, BCL memberikan kejutan dan merayakan ulang tahun sang anak yang ke-13. Penasaran seperti apa momennya? Kepoin terus ya!
Netizen pun ikut terbaru dan mengatakan makin besar paras Noah semakin tampan dan mirip dengan mendiang ayahnya.
Hak Cipta © instagram @bclsinclair
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship