5 Ide Make Over Dinding Rumah yang Cocok buat Spot Foto Seru, Instagramable banget!

Reporter : Yayuk Harini
Senin, 24 Agustus 2020 12:00
5 Ide Make Over Dinding Rumah yang Cocok buat Spot Foto Seru, Instagramable banget!
Gak usah bingung, buat dinding rumah jadi cantik dengan ide dekorasi ini yuk!

Dekorasi ruang kekinian memang sangat diperlukan untuk menambah nuansa berbeda. Tak sedikit orang kemudian mengadaptasi berbagai konsep untuk emnciptakan ruang rumah yang nyaman dan tentunya bisa membuatnya makin betah di rumah.

Salah satu elemen ruangan yang jadi sorotan adalah dinding. Umumnya, banyak orang mendekorasi dinding dengan meletakkan beberapa pajangan pada bidangnya. Nah, biar berbeda dan unik, Moms juga bisa lho melakukan make over pada dinding rumah. Tentunya biar makin kece dan bisa buat salah satu spot foto seru untuk kepentingan konten foto pada feeds Instagram. Yuk, simak rangkumannya yang telah Diadona ulas berikut ini.

1 dari 6 halaman

Kaca Berukuran Besar

      View this post on Instagram    

Jo and June, Tulsa ????@joandjune who else wants a giant round mirror in their home? #shopinterior #theinteriorshopkeepers #sharingaworldofshops

A post shared by The Interior Shopkeepers (@the_interiorshopkeepers) on

Ide dekorasi dinding untuk spot foto keren bisa dilakukan dengan memanfaatkan kaca berukuran besar yang disandarkan begitu saja di dinding. Moms bisa memilih berbagai bentuk kaca, bisa bulat ataupun kotak. Kaca berukuran besar ini juga cocok digunakan untuk mirror selfie di rumah lho Moms. Ide dekorasi ini sangat pas untuk konsep dekorasi dinding yang ramai.

2 dari 6 halaman

Susunan Piring di Dinding

      View this post on Instagram    

????Happy Saturday, friends! We’ve got a few things on today’s agenda so I’m hoping to get an early start. I say this as I’m still horizontal, so clearly I’m not doing a great job at the whole “early start” thing????????‍?? Anywho, I wanted to hop on and let ya’ll know that I do have a highlight with the details and somewhat of the process for this basket/plate wall. I get messages with questions all the time so I’m hoping the highlight will be helpful for you?? I’m still just in love with this arrangement as the day I did it. I love how it adds a bit of whimsy boho vibes but is still sooo very much ME! That’s the thing with decor, it’s easy to follow trends, but being YOU is where you’ll find the most happiness when it comes to styling your home. Navigating through that and finding who and what you’re drawn to often times takes time, but be patient, and remember there’s only one YOU, so don’t try to be someone else in the process. I’d love to see YOUR take on this arrangement so if ya happen to create something similar, tag me! I’d love to see it. Today I’ll be diffusing (when I get vertical of course????) Purification, Lemon, & Lemongrass! This is my favorite blend so far! I can’t get enough of this fresh clean scent!!!???? Have a wonderful day, buddies!?? . . . #bohocottage #mybohocottage #mycolorfulcottage #cottagestyle #basketwall #platewall #homedecor #cottagedecor #cottagecharm #creativedecor #colorfuldecor #decorateonadime #creatingmyhome #myhomestyle #designonadime #DIY #BHGhome #cottagesandbungalows #mycomfycottagecharm #mycozycottage

A post shared by ????Jen ???? (@my.purposed.place) on

Jika Moms lebih suka dekorasi unik, maka ide wall decor menggunakan piring sebagai hiasan dinding ini bisa jadi pilihan. Padu-padankan beberapa jenis piring, bukan hanya dari segi warna dan ukuran, material piring yang berbeda-beda juga akan memberi kesan yang kreatif.

Moms tentu bisa menggunakan jenis piring keramik, piring rotan, kaca dan bahan-bahan lainnya. Pastikan juga bahwa alat untuk merekatkan piring ke dinding sesuai dengan sifat materialnya, ya.

3 dari 6 halaman

Lukisan Besar

      View this post on Instagram    

All the good old things replaced by the shiny new, ? But when does shiny new become a has been? ???? Things of depth and things of worth trashed because you can. ????? It all looks so good now and you look so smug but time turns, ???? Shiny new city with sparkling towers will fade, ???? It's time will run, it's autumn will come, ???? Then back to skid row, ashes to ashes, dust to dust. ???? . Tag a friend that would love this! ???? . If you like the canvas designs, don’t forget to share the post with your friends and family so they will know what to get you for your birthday! ???? . Posting stunning home decor art content every day. Follow me and turn on post notifications to support me and to stay updated, I will appreciate it a lot. ???????? . . . #canvasprint #walldecor #homedecor #artdiscover #homeart #homedesign #wallpanels #panels #homefeeling #homesweethome #homeinspiration #homeinspirationideas #homeinspirationhomedecor #canvasartwork #homedecorinspo #homedesignideas #homedecorlover #canvases #canvasprinted #artpanels #canvasart #homedecorideas #homedecorating #homedetails #homedesigns #creativehome #creativehomedecor #roomdecoration #pictureframes #artframe

A post shared by Wall art canvases ???????? (@into.thewildt) on

Buat Moms yang menyukai inspirasi dekor konsep minimalis dan modern, bisa banget memasang 3 buah lukisan dengan ukuran yang besar secara berjajar. Gunakan konsep lukisan yang abstrak dengan tema yang sama, atau bisa juga gunakan lukisan bersambung dalam 3 frame atau lebih yang tentunya disesuaikan dengan lebar bidang dinding. Perhatikan bahwa 3 lukisan ini sebaiknya 'menyambung' satu sama lain biar cocok dengan konsep warna ruangan ya.

4 dari 6 halaman

Lukisan Dinding

      View this post on Instagram    

??? ??????? ???????? ???? ??????? ? ?????????. ??? ??????? ??????? ? ????? ????? ????????????

A post shared by ??????? ???? ???? ?????? ???? (@wallhunter.ua) on

Moms suka melukis atau suka lukisan yang besar? Nah, jika demikian maka tunukkan kreativitas Moms dengan melukis di dinding. Dibanding memasang wallpaper, lukisan langsung di dinding akan memberikan kesan unik. Beri warna dasar secara merata, lalu buat sketsa terlebih dahulu sebelum mulai memainkan warna. Bisa jadi stress relief juga, nih! Yakin deh bakal cocok jadi spot foto kekinian yang banyak diminati.

5 dari 6 halaman

Gallery Wall

      View this post on Instagram    

? Gallery Wall ? . . . ? pic via Pinterest ? #gallerywall #parededequadros #walldecor #decorinspiration #homedecor #decorstyling

A post shared by Casa Sopro (@casasopro) on

Ide dekorasi di dibding berikutnya adalah inspirasi membuat sebuah Gallery Wall. Moms bisa mengubah dinding yang flat menjadi sebuah galeri foto. Untuk menaruh foto, Moms tentu bisa memasang lemari tanpa tutup dengan ukuran yang besar ataupun rak dinding.

Kalau Moms ingin terlihat lebih simpel, cukup susun foto-foto dalam bingkai secara rapi di dinding. Buat komposisi keren dengan perpaduan susunan frame berukuran besar, sedang hingga kecil. Jadilah background yang keren sekaligus galeri yang bisa membuat Moms mengenang momen-momen penting dalam hidup.

6 dari 6 halaman

Rangkaian Makrame

      View this post on Instagram    

Autumn minis hanging so sweet in the morning light ? . . . . . . #macrame #macramewallhanging #fibreart #macramelove #homedecor #boho #interiordesign #handmade #bohochic #bohohome #interiordesign #walldecor #bohodesign #handmade #makersgonnamake #cottonart #rope #decor #wallart #modern #wallhanging #ropeart #jungalowstyle #macramemovement #minimacrame

A post shared by Designs by Chloe (@missblair_macrame) on

Apakah Moms pernah mendengar kreasi makrame? Makrame adalah seni kriya yang dilakukan dengan menyatukan simpul tali. Menurut beberapa sumber, makrame berasal dari Arab, yang berarti hiasan tangan atau anyaman. Seni makrame sangat bisa dikembangkan sesuai kreativitas Moms. Hasilnya juga cantik banget, kan, disusun di dinding? Cocok untuk konsep rumah hippies atau vintage.

 

Beri Komentar