© Instagram.com/edlnlaura
Kabar tidak mengenakkan datang dari selebgram Laura Anna. Laura yang kemarin-kemarin berjuang akan kesembuhannya telah menghembuskan napas terakhir.
Laura Anna telah meninggal dunia. Sederet rekan selebriti pun mengucapkan belasungkawa atas kepergian Laura Anna.
Kakak dari Laura Ann, Greta, membenarkan bahwa sang adik meninggal dunia pada pagi hari tadi. Hal ini ia ungkapkan dalam stories Instagram-nya.
Stories Greta © instagram.com/@gretairn
Dalam postingan IGS tersebut, Greta mengatakan bahwa Laura meninggal pada pukul 09.22 WIB. Greta pun meminta doa dan kesalahan yang dilakukan sang adik dimaafkan.
Telah berpulang adiks saya tercinta Edelenyi Laura Anna pada jam 09.22. Mohon dimaafkan jika adik saya ada kesalahan semasa hidupnya.. Terima kasih," tulis Greta dalam IGS tersebut.
Sahabat dari Laura pun mengatakan bahwa sejak semalah Laura mengalami sesak napas. Hal ini Putri Jimbo baikan di IGS miliknya.
Stories Putri Jimbo © instagram.com/@putrijimbo31
Laura Anna dikabarkan meninggal dunia di rumah sakit. Info terakhir mengatakan bahwa ia mengalami asam lambung.
Potret Laura Anna Tersenyum Tegar © instagram @edlnlaura
Kami Tim Redaksi Diadona turut berduka cita atas kepergian Edelenyi Laura Anna. Semoga Laura Anna mendapatkan tempat terbaik di sisi-Nya.

Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship