© Kapanlagi.com
Johanes Hubertus Eijkenboom atau biasa dikenal dengan naman Johny Indo telah meninggal dunia. Johny Indo meninggal dunia pada hari Minggu (26/1/2020).
Aktor yang pernah dijuluki sebagai Robin Hood tersebut meninggal karena faktor usia serta riwayat penyakitnya. Johny Indo sempat mengidap penyakit hernia sejak cukup lama.
Johny Indo dimakamkan dengan cara Islam. Sebelumnya sempat jadi polemik bagaimana jenazah Johny Indo akan dimakamkan. Johny menjadi mualaf pada tahun 1990an.
Tetapi, keluarga besarnya memeluk agama Kristen. Bahkan, istrinya berprofesi sebagai seorang pendeta.
Sebelum menjadi seorang aktor, Johny Indo pernah menjadi seorang kriminal. Bahkan aksinya pernah menggemparkan seluruh negeri.
Pada tahun 1970an, Johny Indo merupakan seorang perampok kelas kakap. Beliau hanya merampok toko-toko emas di Jakarta.
Tetapi, Johny memberikan hasil rampokannya kepada orang-orang yang membutuhkan. Maka dari itu Johny Indo dijuluki sebagai Robin Hood.
Cinta Laura Bikin Gempar Runway JFW 2026 dengan Gaun Emas Menawan Rancangan Ivan Gunawan
Bukan Sekadar Gaya, Ini Cerita Cut Syifa yang Jatuh Cinta pada Olahraga Berkuda
Janice Tjen Ukir Sejarah, Naik ke Peringkat 53 Dunia Usai Juara Chennai Open 2025
Oh Beauty Festival 2.0: Bukti Antusiasme Tinggi Komunitas Kecantikan Indonesia
Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween

Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween


Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia