Kabar bahagia datang dari mantan artis cilik Rachel Amanda. Aktris yang kini sudah berusia 27 tahun ini secara mengejutkan menikah dengan Narawastu Indrapradna pada hari Sabtu (12/11) kemarin.
Rupanya Rachel Amanda memang sengaja tak mengunggah serangkaian acara menuju pernikahannya, termasuk acara pengajiannya. Baru diunggah saat hari H pernikahannya, ini pesona Rachel Amanda saat jalani pengajian.
Rachel Amanda sebelumnya terkenal dalam sinetron 'Candy' yang dibintanginya saat berusia 12 tahun.
Hak Cipta © 2022 https://Instagram.com/@thebridedept/@kirtasofficial/@fidelhertamakeup
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship