Sinetron Ikatan Cinta merupakan salah satu tontonan yang sedang naik-naiknya. Banyak netizen yang memutuskan untuk bersantai sambil menonton sinetron yang begitu menarik perhatian. Tak hanya seru, tapi juga seringkali netizen terbawa emosi!
Tentunya, banyak netizen yang nge-fans dengan para pemain Ikatan Cinta. Selebriti yang terlibat pun terlihat melakukan pemotretan dengan nuansa hitam putih. Penasaran? Intip potret-potretnya, yuk!
    Tampak agak sedih, salah satu scene Arya Saloka di Ikatan Cinta ini bikin netizen merasakannya.
Hak Cipta © instagram.com/arya.saloka
Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween


Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia