Sejumlah selebriti Indonesia merayakan Tahun Baru Imlek 2022 yang jatuh pada hari Selasa tanggal 1 Februari 2022. Biasanya, mereka yang merayakan Imlek pun berkumpul bersama keluarga sambil bagi-bagi angpau.
Beberapa selebriti berikut ini juga merayakan Imlek. Mereka tampak mengirimkan hampers kepada keluarga, kerabat atau sahabat dekatnya. Pastinya, hampers beberapa artis ini dipenuhi dengan makanan enak.
Titi Kamal juga mengirimkan hampers makanan untuk Sandra Dewi di perayaan Imlek kali ini. Dia memberikan makanan yang lezat dari restoran miliknya.
Hak Cipta © instagram.com/gisel_la, viv_viviane, sarwendah29, margaretvivi, sandradewi88, yuliusdamyan, titi_k
Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween


Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia