Ibu hamil biasanya suka ngidam sama makanan yang sedikit ada rasa asam-asamnya. Begitu juga yang dialami Sisca Kohl yang kini tengah mengandung di trisemester pertamanya. Siska Kohl rupanya juga ngidam makanan yang mengandung rasa asam, tapi makanan yang diidamkannya sedikit berbeda dari ibu hamil lainnya yang biasanya memilih rujak sebagai pilihan.
Sisca justru ngidam dengan makanan yang bernama Cheese Pickle atau keju yang dipanggang dengan isian acar. Makanan ini sempat viral di TikTok, yang berasal dari Amerika Serikat. Netizen yang melihat video singkat Sisca Kohl yang memasak menu ngidamnya itu pun mbatin " Sultan mah beda ya ngidamnya" .
Seperti apa potret Sisca Kohl memasak Cheese Pickle dan mau tau resepnya apa saja? Swipe ya!
Sisca juga menyuruh suaminya, Jess No Limit untuk ikut nyobain, sang suami pun juga suka dengan menu satu ini.
Hak Cipta © Instagram.com/siscakohl
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif
Bukan Sekadar Main-Main, Ini Panduan Santai Mengenal Fase Motorik Anak dan Cara Melatihnya

Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif

Sah! Brisia Jodie dan Jonathan Alden Mengikat Janji di Katedral

Resmi Jadi Ibu, Vior Melahirkan Putri Pertama dengan Nama Cantik, Wajah Baby V Bikin Penasaran

Akhirnya Sah! Dara Arafah dan Rehan Mubarak Resmi Menikah di Tanah Suci

Amanda Manopo Umumkan Hamil Anak Pertama, Sara Wijayanto Siap Jadi 'Buyang'