Melebarkan sayap ke dunia Internasional, Prilly Latuconsina kembali ukir prestasi melalui film yang dibintanginya yakni 'Budi Pekerti.' Film ini membawa Prilly Latuconsina menuju Toronto International Film Festival yang diadakan pada hari ini Jumat (08/09). Potret luar biasanya pun diunggah langsung oleh Prilly Latuconsina melalui laman Instagram pribadinya. Dalam potretnya di red carpet TIFF itu, Prilly mengenakan gaun hitam off-shoulder dengan rambut yang dikonde simple. Penampilan Prilly di red carpet itu pun memukau banyak penggemar dan netizen Indonesia. Berikut potretnya!
Dalam red carpet opening TIFF itu, Prilly penggunakan dress hitam yang memamerkan bahunya.
Hak Cipta © Instagram.com/prillylatuconsina96Cinta Laura Bikin Gempar Runway JFW 2026 dengan Gaun Emas Menawan Rancangan Ivan Gunawan
Bukan Sekadar Gaya, Ini Cerita Cut Syifa yang Jatuh Cinta pada Olahraga Berkuda
Janice Tjen Ukir Sejarah, Naik ke Peringkat 53 Dunia Usai Juara Chennai Open 2025
Oh Beauty Festival 2.0: Bukti Antusiasme Tinggi Komunitas Kecantikan Indonesia
Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween

Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween


Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia