Nampaknya sebentar lagi, pengacara kondang Hotman Paris melaksanakan hajatan besar. Pasalnya, anaknya yang bungsu diakabarkan akan naik ke pelaminan.
Ya, Frits Hutapea memang sedang dikabarkan akan segera menikah dengan wanita bernama Chen Giovani. Meskipun belum ada keterangan yang lebih lanjut dari keduanya, namun kabar ini pernikahan mereka semakin santer.
Berikut momen kedekatan Fritz Hutapea dan Chen Giovani.

Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship