Ada yang berbeda dari perayaan kemerdekaan Republik Indonesia kali ini. Sebagaimana yang diketahui, upacara detik-detik Proklamasi memang dilangsungkan secara sederhana, tidak banyak tamu yang diundang karena adanya penerapan protokol kesehatan.
Meski demikian, prosesi upacara peringatan kemerdekaan RI yang ke-75 tetap bisa disaksikan secara virtual. Beberapa penyanyi pun didapuk untuk menjadi pengisi acara dalam kesempatan tersebut. Kira-kira siapa aja? Simak selengkapnya ya..
Raisa turut ambil bagian sebagai pengisi suara dalam perayaan Kemerdekaan RI ke-75. Istri Hamish Daud ini membawakan lagu Indonesia Pusaka
Hak Cipta © YouTube Sekretariat Presiden
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship