Sosok Nagita Slavina memang tak pernah luput dari perhatian publik. Istri dari Raffi Ahmad ini memang terkenal punya sifat sabar dan humble yang sering kali ia tunjukkan. Gak heran ya banyak orang yang suka sama Mama Gigi.
Selain punya sifat yang baik, Gigi juga merupakan sosok wanita yang cantik. Ibaratnya apapun pakaian yang ia kenakan, pasti akan terlihat bagus. Tapi memang harus diakui sih, ibu satu anak ini punya selera fashion yang oke.
Dalam beberapa kesempatan, Gigi suka berpakaian simple dengan memakai. Bukan sembarangan, harga yang harus dirogoh untuk mendapatkan kaos tersebut cukup fantastis. Hmm, seberapa mahal sih koleksi kaos-kaos Gigi. Penasaran? Melansir Instagram @fashion_nagitaslavina, yuk simak potret dan harga kaos Nagita Slavina.
Bermerek Gucci, 'T-shirt With GG Apple Print' ini dibandrol senilai $690 / Rp. 9.600.000
Hak Cipta © instagram @fashion_nagitaslavina
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship