Lesti Kejora dikenal sebagai salah satu pedangdut Tanah Air yang sedang naik daun. Diusianya yang masih muda, ia sudah meraih kesuksesan besar. Pastinya, popularitas sekarang tak lepas dari doa dan dukungan keluarganya.
Beberapa waktu Lalu, kekasih Rizky Billar ini melakukan pemotretan dengan keluarganya. Penasaran bagaimana kekompakan keluarga Lesti Kejora? Langsung aja intip yuk potretnya!
    Berfoto dengan nuansa hitam, terlihat senyum lebar mereka yang menghangatkan hati.
Hak Cipta © instagram @ayah_kejora
Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween


Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia