Sinemart akan kembali menayangkan sinteron terbaru yang siap menghibur para penontonnya setianya. Sinetron baru itu berjudul Cinta Nikita yang akan segera tayang di SCTV. Meskipun belum diketahui kapan tepatnya akan ditayangkan, tapi sinetron Cinta Nikita telah resmi lulus sensor pada bulan Oktober lalu.
Sederet bintang terkenal turut membintangi sinetron Cinta Nikita yang bertemakan komedi dan melodrama ini. Selain ada Nikita Willy dan Rizky Billar, turut hadir pula aktor tampan, Kevin Kambey.
Diusianya yang memasuki 27 tahun, Kevin Kambey sukses mencuri perhatian publik dengan bakat beraktingnya yang luar biasa serta wajah rupawannya. Penasaran bagaimana sosok Kevin Kambey ini? Langsung aja yuk simak potretnya!

Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship