Udah bukan rahasia lagi kalau Felicya Angelista adalah penggemar K-Pop. Hal ini pun selalu didukung oleh sang suami, Hito Caesar.
Dirinya bahkan sudah bertemu banyak artis Korea Selatan secara langsung. Bahkan diantaranya diajaknya untuk bekerjsama dengan brand kecantikan yang dimilikinya.
Nah, dengan digelarnya konser BLACKPINK hari pertama di Indonesia pada Sabtu (11/03) kemarin, keduanya terlihat pergi bersama. Hito dan Feli pun terlihat seperti pasangan yang baru aja pacaran karena hanya pergi berdua, berikut potretnya.
Ini dia potret keduanya datang ke konser BLACKPINK berdua.
Hak Cipta © 2023 https://Instagram.com/@felicyangelista_Bikin Hati NCTZen dan WayZenNi Potek, SM Entertainment Kabarkan Lucas Keluar dari NCT dan WayV
Sulianti Suroso, Dokter Perempuan Indonesia yang Perjuangkan Kesehatan Ibu dan Anak
Tolak Kerja Sama Brand yang Bareng Fuji, El Rumi: Aku Bukan Artis yang Bisa Gimmick
Ini Potret Gadis Berhijab yang Temenan dengan Ular-Ular Raksasa, Gak Ada Takut-takutnya