Wenny Ariani akhirnya bisa bernapas lega setelah usahanya dua tahun berjuang untuk mendapatkan keadilan sosial soal status anak. MA menyatakan Rezky Aditya memang ayah biologis dari anak Wenny Ariani. Putusan ini dirilis secara resmi pada Selasa (23/05) lalu.
Sebelumnya Pengadilan Tinggi Banten sempat menyatakan Rezky Aditya adalah ayah biologis dari Kekey, anak Wenny Ariani. Tapi setelah itu suami Citra Kirana tersebut mengajukan kasasi ke Mahkamah Agung (MA). Kemudian hasilnya, MA menolak permohonan kasasi yang diajukan Rezky Aditya.
Hal ini pun kemudian membuat Kekey kembali menjadi sorotan. Parasnya sejak awal memang banyak yang bilang jika mirip dengan Rezky Aditya. Kini beranjak remaja, berikut potret Kekey anak biologis Rezky Aditya.
Wenny Ariani sempat bikin heboh pada 2021 soal pengakuannya soal anaknya yang merupakan anak dari Rezky Aditya.
Hak Cipta © 2023 https://Instagram.com/@wenny_kekey_real
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship