Shandy Aulia melahirkan putri cantik yang diberi nama Claire Herbowo pada 12 Februari 2020 lalu. Mengalami kenaikan berat badan pasca melahirkan putrinya ini, Shandy baru-baru mengungkapkan jika ia berhasil menurunkan berat badan sebanyak 11 kg.
Shandy Aulia pun membagikan perjalannya berat badannya melalui laman instagran pribadinya. Shandy menceritakan bahwa sebelum mengandung, berat badannya hanya 47 kg. Namun ketika mengandung dan memasuki minggu ke-42, berat badannya menjadi 59 kg. Setelah melahirkan, 3 hari kemudian berat badannya turun menjadi 55 kg. 1 Minggu setelahnya menjadi 52 kg. Kini ia pun kembali mengalami penurunan berat badan.
Seperti apa potretnya terbaru Shandy, simak berikut ini yuk!
Shandy Aulia berhasil turunkan berat badan sebanyak 11 kg, begini potret tubuh rampingnya sekarang.
Hak Cipta © Instagram.com/@shandyaulia
Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween


Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia