Mikha Tambayong dan Deva Mahenra rupanya masih menikmati momen-momen baru mereka sebagai pasangan suami istri. Menggelar prosesi pernikahan di Bali, Deva dan Mikha pun menjadikan Pulau Dewata sebagai lokasi honeymoon mereka.
Baik Deva maupun Mikha sama-sama membagikan potret keseruan mereka selama honeymoon. Mulai dari bersepeda, makan di pinggir sungai, hingga berendam bareng pun mereka lakoni.
Penasaran seperti apa potretnya, simak selengkapnya yaa~
Usai resmi menikah, Mikha Tambayong dan Deva Mahenra pun menjalani momen honeymoon mereka
Hak Cipta © instagram.com/ @miktambayong @devamahenra
Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween


Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia