Nama Alvin Faiz belakangan kerap disinggung setelah ia digugat cerai oleh sang istri, Larissa Chou. Konon kabarnya, perceraian tersebut berkaitan erat dengan kegemaran Alvin bermain sepak bola.
Alvin Faiz sendiri memang diketahui merupakan seorang penggila bola. Ia aktif bermain sepak bola bersama komunitas fun football-nya dan mengunggah dokumentasinya lewat akun Instagram @alvin_411. Momen-momen tersebutlah yang kemudian Diadona rangkum dalam pembahasan berikut.
Simak bersama-sama yuk, Diazens!
Putra almarhum Ustaz Arifin Ilham, Alvin Faiz, dikenal sebagai seorang penggila bola. Tak cuma menonton, ia juga aktif bermain di lapangan hijau.
Hak Cipta © instagram.com/alvin_411
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship