© Instagram.com/@nikitamirzanimawardi_172
Nikita Mirzani merupakan salah satu selebriti Tanah Air yang sering diisukan dekat dengan banyak laki-laki. Yang akhir-akhir ini sering digosipkan sebagai kekasihnya adalah aktor tampan Dimas Beck.
Keduanya pun memang sering terlihat bersama di media sosial. bahkan, mereka berdua sampai peluk-pelukan lho.
baru-baru ini juga mereka berdua memamerkan kemesraan lagi di media sosial.
Foto mesra bareng Dimas Beck ini Nikita Mirzani bagikan di akun Instagram-nya.
Nikita Mirzani dan Dimas Beck © instagram.com/@nikitamirzanimawardi_172
" Sayang," tulis singkat Nikita Mirzani di caption postingannya tersebut.
Dalam postingan tersebut, terlihat Nikita Mirzani dan Dimas Beck. Keduanya pun terlihat mesra di sebuah restoran.
Terlihat pula kalau Dimas Beck memeluk Nikita Mirzani. Selain itu, Dimas Beck dan Nikita Mirzani pakai baju couple lho.
Melihat hal ini, banyak netizen yang menyuruh keduanya untuk segera menikah.
" Buruan nikaahhh," ucap salah satu netizen.
" Suka skali lihat pasangan yg satu ini. Niki sm dimas back yg pose mesra kok sya yg ser2 an liat nya. Moga aja jodoh," tulis salah satu netizen di kolom komentar postingan tersebut.
" Cpt nikah nyai udh cocok arkana pengen papah baru," ucap netizen lainnya.
Nikita Mirzani dan Dimas Beck © instagram.com/@nikitamirzanimawardi_172
Menurut kamu, Nikita Mirzani dan Dimas Beck pasangan serasi gak sih?

Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship