© 2022 YouTube/Emotion Entertainment
Single terbaru Ben Sihombing resmi dirilis pada 25 Maret 2022. Kali ini, lagu berjudul 'Rahasia Di Lantai Dansa' ini dinyanyikan bersama Adrian Khalif.
Single terbaru ini menceritakan kisah seorang gadis dan dua orang pria. Video dan musik tersebut sudah bisa dinikmati di berbagai platform sosial media.
Tak sengaja ku bertemu denganmu
Cerita lama yang telah berlalu
Tapi kau dengannya
Bersandar dengan mesra
Nyali ku menyapa
Seakan tak mengapa
Dia curiga
Melihat kita bersama
Di lantai dansa
Berdua beradu mata
Dia merasa
Ada yang tidak biasa
Antara kita
Berdua di lantai dansa
Diam tak berarti
Ku tak membaca
Kau pernah bersamanya
Gerak gerik dan naiknya alis matanya
Nikmati waktumu
Hingga berganti lagu
Kan dia kembali
Lanjut di pelukanku
Dia tertawa
Menduga ku tak membaca
Yang sebenarnya
Terjadi dahulu kala
Nikmati waktumu
Hingga berganti lagu
Kan dia kembali
Lanjut di pelukanku
Dia tertawa
Menduga ku tak membaca
Yang sebenarnya
Terjadi dahulu kala
Nah, itu tdi lirik lagu Rahasia Di Lantai Dansa Ben Sihombing. Selamat bernyanyi!.

Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship