© Instagram.com/@Dinarcandy
Dinar Candy baru-baru ini tengah disibukan dengan sayembaranya dalam mencari seorang pacar sewaan.
Sebelumnya Dinar Candy telah menawarkan uang sebesar Rp. 100 Juta untuk pria yang terpilih menjadi pacar sewaannya.
Mendapat antusias dari para pria, ternyata ada ribuan yang mendaftar pada sayembara Dinar kali ini.
"Hari ini yang daftar ada 20.580 orang. Gilak liat!" ucap Dinar dalam unggahan Instagramnya.
Potret Dinar Candy Kenakan Dress Minim © Instagram/@dinar_candy
Dalam salah satu unggahannya di Instagram Dinar mengatakan jika ia akan menemui setiap pria yang lolos seleksi dan berangkat ke Jakarta.
" Di awal Februari aku bakal langsung ketemu sama 20 cowok dengan 20 hari, jadi satu hari satu." Ucap Dinar.
Tak main-main, Dinar akan membiayai semua kebutuhan pria yang akan ditemuinya lho, bahkan untuk akomodasi yang dari luar kota.
" Semuanya yang dari luar kota akomodasi semuanya di tanggung dan uang jajan kita kasih" beber Dinar.
Dinar Candy Pakai Lingerie Pink © instagram/ dinar_candy
Dinar mengungkapkan jika ketampanan dan penampilan fisik bukanlah suatu hal yang utama baginya. Karena Dinar mementingkan kebaikan hati.
"Nggak mengutamakan kegantengan, mengutamakan kebaikan hati dan orangnya baik lah." lanjut Dinar.
Terlebih, Dinar juga membolehkan kuproy dan jamet untuk ikutan. Hal ini nampaknya dikatakan Dinar untuk menekankan jika penampilan fisik tak jadi masalah ya.
"Terus yang kuproy jamet itu boleh dafta ya. Cus!" tutup Dinar.
Udah banyak cowok yang tertarik dengan sayembara Dinar nih. Kamu udah daftar belum?
View this post on Instagram

Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship