© Pinterest/ Mike Scott
Ada sebuah danau di Amerika Serikat yang dijuluki sebagai danau paling bening sedunia loh. Danau ini letaknya di Monatan Amerika Serikat. Danau ini dijamin bisa membuat kamu santai dan tentunya 'feeling good'.
Danau flathead ini tepatnya berada di barat laut Monata. Kabarnya nih, saking beningnya, pengunjung bisa melihat dasar danau secara langsung tanpa harus menyelam terlebih dahulu. Banyak yang ketipu juga loh, karena dikira danau ini cetek.
Ilustrasi Danau Flathead © theluxuryspot.com
Karena terlalu jernih dan bisa langsung bisa melihat dasarnya, banyaknya mengira dalam danau ini hanya beberapa meter saja. Padahal nih ya, dalam danau ini mencapai 112 meter. Atau mencapai 370 kaki, nah loh kan dalem banget loh ternyata.
Kalau dilansir dari laman Visitmt, danau yang memiliki panjang 43,9 dan lebar 24,9 km ini menjadi salah satu danau air tawar terbesar di Amerika Serikat. Lokasi danau yang jernih ini juga dikelilingin oleh pegunungan super indah.
Kabarnya meski terletak di tengah-tengah pegunungan, danau Flathead dapat diakses dengan sangat mudah. Banyak juga fasilitas yang mempermudah para wisatawan yang berkunjung ke sana, seperti hotel dan lain sebagainya.
Gimana nih, kamu tertarik untuk mengunjuni danau yang dijamin bisa bikin kamu 'feeling good' ini?
Akhirnya Balik! NewJeans Kumpul Lagi di ADOR Setelah Konflik dengan HYBE di 2024–2025
Gokil! Jang Wonyoung IVE Beli Vila Fantastis di Hannam dong, Dibayar Tunai
8 Rekomendasi Menu Makan untuk Diet Paleo yang Enak dan Gampang Dibuat
Marsinah, Aktivis Buruh Perempuan dari Nganjuk yang Kini Diakui Sebagai Pahlawan Nasional

Akhirnya Balik! NewJeans Kumpul Lagi di ADOR Setelah Konflik dengan HYBE di 2024–2025

Gokil! Jang Wonyoung IVE Beli Vila Fantastis di Hannam dong, Dibayar Tunai


Marsinah, Aktivis Buruh Perempuan dari Nganjuk yang Kini Diakui Sebagai Pahlawan Nasional

Sosok Rama Duwaji, Seniman Gen Z Beragama Islam yang Jadi Calon First Lady New York