Sejumlah artis Indonesia terlihat menghadiri Debat ke-5 Calon Presiden 2024 yang baru saja berlangsung pada Minggu (7/2/2024) di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan. Salah satunya adalah Aurel Hermansyah yang selama ini dikenal sebagai pendukung paslon 2, Prabowo-Gibran. Aurel hadir bersama ketiga orangtuanya, Anang, Ashanty, dan Krisdayanti. Uniknya, orang tua adalah pendukung paslon 3, Ganjar-Mahfud. Meski beda pilihan politik, mereka tetap kompak!
Tetap Kompak Meski Beda Pilihan, Ini Momen Aurel Hermansyah Nonton Debat Capres Bareng Orang Tua
Hak Cipta © instagram
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship