Nella Kharisma dan Dory Harsa kini bersiap menyambut kehadiran anggota baru di keluarga mereka. Gendhis, anak pertama mereka, bakal segera jadi kakak.
Nella diketahui tengah hamil anak kedua dan usia kandungannya disebut-sebut sudah masuki 5 bulan. Keluarga kecil ini tampak bersemangat menantikan lahirnya sang anak kedua.
Lantas, seperti apa potret harmonis keluarga kecil Nella dan Dory yang terkenal kocak dan good looking semua? Yuk, simak selengkapnya!
Nella Kharisma hamil anak kedua, Gendhis bakal jadi kakak nih~
Hak Cipta © instagram.com/doryharsa
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship