Bagi kamu penggemar sinetron tahun 90-an pasti udah gak asing lagi dengan nama-nama seperti Ari Wibowo, Teuku Ryan, Anjasmara dan Adjie Pangestu. Dulu, mereka dikenal sebagai sosok artis yang kerap memerankan karakter protagonis anak muda yang tampan.
Namun, seiring bertambahnya usia, wajah mereka tentu sudah tidak muda lagi. Kini, mereka menjelma jadi bapak-bapak ganteng yang tetap bikin hati penonton klepek-klepek.
Siapa aja sih selebritis tampan yang dulu berperan sebagai anak muda kini langganan jadi pemeran bapak-bapak?
Agus Kuncoro dulunya juga dikenal kerap memerankan anak muda yang bengal dan periang. Kini seiring berjalannya waktu, ia kerap muncul di berbagai sinetron dan berperan sebagai seorang bapak-bapak.
Hak Cipta © instagram.com/aguskuncoroadiSheila Dara Menang Pemeran Utama Perempuan Terbaik FFI 2025, Vidi Aldiano Ikut Terharu
Rahasia Pinggang Ramping Lewat Workout Ringan yang Gampang Diikuti
Raisa Menang AMI 2025 Setelah 13 Tahun, Pidatonya Bikin Nangis Satu Studio
FamFest 2025: Festival Keluarga Penuh Inspirasi Kolaborasi Ibu2Canggih dan Lightbeam
Jade Henderson Pecahkan Rekor Dunia Pull Up dalam Satu Jam

Sheila Dara Menang Pemeran Utama Perempuan Terbaik FFI 2025, Vidi Aldiano Ikut Terharu

Dari KAIST ke COC dan Variety Show Korea, Xaviera Putri Kini Boyong Penghargaan The Alpha Under 40

Akhirnya Balik! NewJeans Kumpul Lagi di ADOR Setelah Konflik dengan HYBE di 2024–2025

Pertama Kali dalam Sejarah, Shenina Cinnamon Terpilih Menjadi Viva Cosmetics Brand Ambassador!

Gokil! Jang Wonyoung IVE Beli Vila Fantastis di Hannam dong, Dibayar Tunai