Kehadiran buah hati dalam membina bahtera rumah tangga tentunya sangat dinanti-nantikan bagi banyak pasangan menikah. Tak sedikit dari mereka yang melakukan beberapa cara agar bisa segara dikaruniai momongan.
Beberapa pasangan bisa langsung dikaruniai anak tak lama setelah menikah. Namun, ada juga pasangan yang bahkan menunggu hingga sampai saat ini masih menanti kehadiran buah hati meski bertahun-tahun berumah tangga, seperti beberapa pasangan seleb Tanah Air ini.
Berikut ini adalah pasangan selebritis yang hingga saat ini masih menunggu kehadiran buah hati meski sudah menikah lama, bahkan ada yang sampai 20 tahun penantian. Siapa saja? Yuk simak ulasannya berikut ini.
    Ini dia potret para pasangan selebritis yang tetap harmoniis jalani pernikahan bertahun-tahn lamanya dan belum dikaruniai momongan.
Hak Cipta © Instagram.com/@andreadianbimo/@gilangdirga
Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween


Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia