Yuni Shara diketahui menyandang status single mother sejak resmi bercerai dari Henry Siahaan. Berhasil membesarkan Cavin dan Cello, Yuni Shara pun memiliki kedekatan spesial dengan dua anaknya tersebut.
Ketiganya diketahui sering nongkrong banget layaknya teman main. Gara-gara hal tersebut, netizen menjuluki Yuni terlihat seumuran dengan anak-anaknya.
Seperti apa potret kedekatan Yuni Shara dan dua anak laki-lakinya? Simak selengkapnya, yuk!
Kedekatan Yuni Shara dan dua anak laki-lakinya selalu bikin netizen kagum
Hak Cipta © instagram.com/yunishara36Lagi Jalan Bareng Aaliyah Massaid, Ekspresi Thariq Halilintar Disebut Netizen Seperti Punya Beban
Viral Lagi, Video Syur Diduga Mirip Rebecca Klopper Berdurasi 11 Menit
Profil Ikram Rosadi, Suami Baru Larissa Chou yang Kelola Perumahan Elit
10 Potret Dwi Sasono Jadi Pemain Terbaik di Ajang Bahkan Voli, Tanding Sengit Lawan The Prediksi