Mampu mengharumkan nama Indonesia di kancah Internasional membuat nama-nama pemain timnas Indonesia ini menjadi sorotan. Selain skill para pemain, netizen juga menyoroti wajah-wajah tampan dari para pemain.
Gak heran kalau sekarang para pemain timnas bak selebritis yang memiliki banyak followers Instagram. Siapa saja pemain timnas yang punya followers terbanyak?
Sejak menikah dengan Azizah Salsha apalagi viral melakukan selebrasi dengan menuliskan nama sang istri di balik jersey yang ia kenakan, followers Pratama Arhan kini semakin meningkat. Tercatat, kini Pratama Arhan memiliki 6,2 juta followers.
Hak Cipta © instagram.com/pratamaarhan8
Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship