Aktris Jodie Comer dinobatkan sebagai wanita tercantik di dunia menurut sains. Hal ini didasari dari penghitungan Golden Ratio.
Pesona bintang 'Killing Eve' ini disebut-sebut memiliki wajah paling mendekati sempurna dengan skor 98,7 persen. Pesonanya, bahkan sukses mengalahkan Bella Hadid yang sebelumnya menduduki peringkat pertama sebagai wanita tercantik yang kini mendapat skor 94,35 persen. Intip potret Jodie Comer berikut yuk!
    Potret Jodie Comer, si wanita tercantik di dunia menurut sains.
Hak Cipta © 2022 instagram.com/@jodiemcomer
Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween


Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia