©healthline
Terdapat banyak alesan dari munculnya jerawat. Jika kamu mempertanyakan apakah ada perbedaan penyebab antara jerawat yang muncul di wajah dan punggung? Maka jawabannya adalah tidak, terdapat alasan-alsan yang sama.
Tubuh, termasuk wajah dan punggung tentunya, menghasilkan minyak yang biasa disebut dengan sebum. Hal ini berfungsi untuk menambah kelembaban kulit. Sedangkan jerawat muncul ketika terdapat sebum yang banyak dan terdapat sel kulit mati yang menumpuk. Akhirnya muncullah jerawat itu di kulitmu. Namun tentunya terdapat penyebab lain seperti hormon, stress ataupun faktor genetik.
Terdapat beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk menghindarinya, dilansir dari healthline.com (28/03), simak caranya berikut ini.
Ilustrasi Mandi © 2020 https://www.diadona.id
Membiarkan keringat dan kotoran yang bercampur setelah kamu berolahraga dapat menjadi penyebab utamanya. Jadi mandilah segera setelah kamu selesai berolahraga, agar keringat dan kotoran tidak memunculkan jerawat di punggungmu.
Ilustrasi Masker Wajah © 2019 https://www.diadona.id
Scrub merupakan cara yang paling efektif untuk mengangkat sel kulit mati. Gunakan scrub yang berbahan asam seperti asam salisilat agar dapat menghilangkan kotoran dan minyak ekstra dikulit.
Tidak perlu melakukannya setiap hari, kamu dapat melakukannya dua kali dalam seminggu.
Ilustrasi Wanita Cantik © 2020 https://www.diadona.id
Menggunakan pakaian yang ketat dapat menjebak keringat dan kotoran yang di produksimu. Atau bahkan jika kamu tidak memakai baju, hal ini juga dapat memicu adanya kotoran-kotoran dari luat jadi lebih banyak masuk ke dalam kulit.
Gunakan Pakaian yang longgar agar memudahakan kulitmu bernafas dan membantu menghilangkan keringat.
Ilustrasi Wanita Melakukan Perenggangan © 2020 https://www.diadona.id/stocksy.com
Jika rambutmu panjang, hal ini dapat menambah kemungkinan adanya minyak dan kotoran di punggung.
Jadi cuci rambutmu secara teratur, dan kuncir rambutmu jika kamu sedang melakukan aktivitas yang berkeringat.
Ilustrasi Wanita Memakai Krim Wajah © 2019 https://www.diadona.id
Melindungi kulit dari sinar matahari tentu suatu hal yang penting. Pastikan untuk memilih sunscreen yang bebas minyak dan ringan untuk kulitmu.
Nah itu dia hal-hal yang bisa kamu lakukan untuk menceggah adanya jerawat di punggung. Bagikan ceritamu di kolom komentar ya!
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif
Bukan Sekadar Main-Main, Ini Panduan Santai Mengenal Fase Motorik Anak dan Cara Melatihnya

Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif

Sah! Brisia Jodie dan Jonathan Alden Mengikat Janji di Katedral

Resmi Jadi Ibu, Vior Melahirkan Putri Pertama dengan Nama Cantik, Wajah Baby V Bikin Penasaran

Akhirnya Sah! Dara Arafah dan Rehan Mubarak Resmi Menikah di Tanah Suci

Amanda Manopo Umumkan Hamil Anak Pertama, Sara Wijayanto Siap Jadi 'Buyang'