© Shutterstock
Sering ga habis mandi si kecil ogah-ogahan dipakaian baju? Dia malah cenderung suka telanjang. Kalau sudah begini, pasti orang tua bakal geram.Eits, jangan keburu marah dulu parents. Sikap ini wajar banget kok dialami oleh anak-anak.
Melansir parenting.nytimes.com, ini adalah tahap kedua dari delapan perkembangan psikososial yang diungkapkan pertengahan 1900-an oleh psikolog bernama Erik Erikson. Tahap ini dinamakan anal-mascular stages yang berlangsung mulai dari usia 18 bulan sampai 3 atau 4 tahun.
Ilustrasi Anak Ga Pake Baju © shutterstock
Menurut Erikson, pada tahap ini anak-anak akan mengeksplorasi batas-batas kendali pribadi mereka (otonomi serta perasaan malu dan ragu-ragu). Keinginan anak-anak untuk mengekspresikan otonomi menjadikan anak kadang enggan berpakaian.
Selain itu, dengan mengontrol tubuhnya, maka akan muncul suatu usaha anak terhadap pengalaman-pengalaman baru yang berorientasi pada suatu tindakan yang bisa menyebabkan adanya sikap untuk mengontrol diri sendiri dan juga untuk menerima kontrol dari orang lain (orangtua).
Jadi, kalo si kecil emang ga mau dipakaian baju jangan dipaksa ya. Berikan dulu pengertian mengapa mereka harus pakai baju. Misal biar ga masuk angin atau biar terlihat lebih cantik atau ganteng.
Meski begitu, menurut Karen Hopkins, M.D., Profesor Rekanan Klinis di N.Y.U, kalau anak nggak mau dipakaikan baju dan mengalami perdebatan berkepanjangan, segera hubungi dokter ya. Karena bisa jadi ada yang salah pada si kecil. ketahuil sebelum terlambat, parents!
Punya Kulit Berstekstur? Ini 7 Tips Makeup Flawless Agar Pori-Pori Tertutup!
Bikin Kagum, Mahasiswa ITB ini Lulus Cumlaude Berkat Ciptakan Gitar Rotan Sendiri
Sarah Menzel Rayakan Wisuda di Inggris, Tampil Anggun dengan Kebaya Putih
8 Ide Tebak-Tebakan Seru untuk Menguatkan Bonding Keluarga
Sosok Rama Duwaji, Seniman Gen Z Beragama Islam yang Jadi Calon First Lady New York

Sosok Rama Duwaji, Seniman Gen Z Beragama Islam yang Jadi Calon First Lady New York

Lisa BLACKPINK Curi Perhatian Jadi Penari Emas Jibaro saat Halloween


Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia