© Instagram @lucintaluna_manjalita
Lagi-lagi, Lucinta Luna membuat netizen terhibur dengan aksi kocaknya. Kali ini, bukan dengan suara kodhamnya. Lucinta Lunca membagikan video melalui Instagram Reel yang menunjukkan aksinya tengah cosplay bintang Bollywood Kareena Kapoor.
Tampil memakai baju sari khas wanita India berwarna hijau lengkap dengan aksesoris dan makeup cetar, Lucinta Luna pun tak ragu berjoget dengan lagu Bole Cudhiyan dari film KABHI KHUSHI KHABHIE GHAM.
" udah mirip Kareena Kapoor sirih belom," tulis Lucinta dalam keterangan postingan itu.
Lenggak lenggok gayanya pun pas dengan ketukan lagu yang saat itu ia putar. Pokoknya penampilannya yang satu ini persis seperti aktris India yang sedang syuting film.
Melihat postingan Lucinta Luna itu, para netizen ramai memuji di kolom komentar Instagramnya. Banyak yang memuji kecantikan dan keluwesannya saat menari.
Tapi ada juga netizen yang mengungkapkan hal lain.
Penampilan Lucinta justru disebut-sebut mirip dengan Ayu Ting Ting.
"Kok pinter bgt joged india nya," tulis @bundakenzo1329
"cantikkkk," tulis @acaelsaud
"Aku kira ayu Ting Ting," tulis @desisukma02
"Mirip Ayu ting ting kalo dandan gtu," tulis @gamaauuu_
Kalau menurut kalian gimana, Diazens?
View this post on Instagram
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif
Bukan Sekadar Main-Main, Ini Panduan Santai Mengenal Fase Motorik Anak dan Cara Melatihnya

Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif

Sah! Brisia Jodie dan Jonathan Alden Mengikat Janji di Katedral

Resmi Jadi Ibu, Vior Melahirkan Putri Pertama dengan Nama Cantik, Wajah Baby V Bikin Penasaran

Akhirnya Sah! Dara Arafah dan Rehan Mubarak Resmi Menikah di Tanah Suci

Amanda Manopo Umumkan Hamil Anak Pertama, Sara Wijayanto Siap Jadi 'Buyang'