© 2019 Https://www.diadona.id /dailymail.co.uk
Beberapa lagu Natal mulai ramai kembali dan mencuri perhatian netizen menjelang Hari Natal pada hari Minggu, 25 Desember 2022 nanti. Salah satu lagunya yaitu Selamat Natal Mama & Papa.
Lagu itu dinyanyikan oleh Vanessa Goeslaw. Lagu 'Selamat Natal Mama & Papa' dirilis di bawah naungan label Pelita Utama yang menaungi beberapa penyanyi terkenal seperti Nella Kharisma, Rany Simbolon, Via Vallen dan masih banyak lagi.
Lagu ini mengisahkan tentang kenangan seorang anak akan perayaan Natal bersama dengan mama serta papanya sewaktu ia kecil. Itu merupakan salah satu kenangan indah bersama kelurganya.
Sang anak pun ingin mengucapkan selamat natal kepada mama dan papanya tercinta karena saat itu sudah bulan Desember yang artinya perayaan Natal pun sudah makin dekat.
Ini adalah lagu yang diciptakan oleh Corr Tetelepta. Penasaran gak bagaimana lirik lagunya? Berikut ini lirik lagu Selamat Natal Mama & Papa - Vanessa Goeslaw.
'Selamat Natal Mama & Papa'
Bulan Desember telah tiba
Hari natal sudah dekat
Teringat aku masa kecilku
Bersama Mama dan Papa
Di saat kami susah
Kadang kala ada duka
Namun Papa dan Mama selalu tekun
Dalam doa menyambut Sang Raja
Mama...
Selamat natal mama
Papa...
Selamat natal papa
Mari kita
Sambut kelahiran Sang Raja
Yesus datang
Ke dunia untuk kita
Di saat kami susah
Kadang kala ada duka
Namun Papa dan Mama selalu tekun
Dalam doa menyambut Sang Raja
Mama...
Selamat natal mama
Papa...
Selamat natal papa
Mari kita
Sambut kelahiran Sang Raja
Yesus datang
Ke dunia untuk kita
Mari kita
Sambut kelahiran Sang Raja
Yesus datang
Ke dunia untuk kita
Mama...
Selamat natal mama
Papa...
Selamat natal papa
Mari kita
Sambut kelahiran Sang Raja
Yesus datang
Ke dunia untuk kita
Mari kita
Sambut kelahiran Sang Raja
Yesus datang
Ke dunia untuk kita
Ohh...
Yesus datang
Ke dunia untuk kita
Ohh... Untuk kita
Itulah lirik lagu Selamat Natal Mama & Papa - Vanessa Goeslaw. Lagu ini pun kerap diputar di momen perayaan Natal. Untuk kamu yang ingin mendengar lagunya, tonton video musiknya di bawah ini ya.
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif
Bukan Sekadar Main-Main, Ini Panduan Santai Mengenal Fase Motorik Anak dan Cara Melatihnya

Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif

Sah! Brisia Jodie dan Jonathan Alden Mengikat Janji di Katedral

Resmi Jadi Ibu, Vior Melahirkan Putri Pertama dengan Nama Cantik, Wajah Baby V Bikin Penasaran

Akhirnya Sah! Dara Arafah dan Rehan Mubarak Resmi Menikah di Tanah Suci

Amanda Manopo Umumkan Hamil Anak Pertama, Sara Wijayanto Siap Jadi 'Buyang'