© Soundcloud
Seventeen merilis single 'Menemukanmu' pada tahun 2011 lalu. Lagu ini juga merupakan bagian dari album mereka yang bertajuk 'Dunia yang Indah'.
Grup musik beranggotakan empat personel ini sukses membawa Menemukanmu jadi populer. Namun sayangnya, grup yang dibentuk pada tahun 1999 itu terkena musibah Tsunami Selat Sunda tahun 2018 lalu. Akibatnya ketiga member Seventeen meninggal dan tersisa hanya Ivan, sang vokalis.
Inilah lirik lagu Menemukanmu - Seventeen.
Separuh langkahku saat ini
Berjalan tanpa terhenti
Hidupku bagaikan keringnya dunia
Tandus tak ada cinta
Hatiku mencari cinta ini
Sampai kutemukan yang sejati
Walau sampai letih 'ku 'kan mencarinya
Seorang yang kucinta
O-o-oh ...
Kini 'ku menemukanmu
Di ujung waktu 'ku patah hati
Lelah hati menunggu
Cinta yang selamatkan hidupku
Kini 'ku telah bersamamu
Berjanji 'tuk sehidup semati
Sampai akhir sang waktu
Kita bersama 'tuk selamanya
Oh, oh, oh, o-o-oh ...
Kini 'ku menemukanmu
Di ujung waktu 'ku patah hati
Lelah hati menunggu
Cinta yang selamatkan hidupku
Kini 'ku telah bersamamu
Berjanji 'tuk sehidup semati
Sampai akhir sang waktu
Kita bersama 'tuk selamanya
Sampai akhir sang waktu
Kita bersama 'tuk selamanya

Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship